Jumat, 07 Desember 2018

TUTORIAL MENGGGUNAKAN TEAMVIEWER

      Pada kesempatan ini, saya akan membahas tentang TeamViewer. Apa itu TeamViewer? TeamViewer adalah aplikasi yang dapat digunakan sebagai media komunikasi jarak jauh, menghubungkan sebuah komputer dengan komputer lain menggunakan akses internet pada kedua komputer tersebut.

    TeamViewer terkoneksi ke PC atau server mana saja di seluruh dunia hanya dalam beberapa detik. Anda dapat mengontrol PC mitra Anda dari jarak jauh, seolah-olah Anda sedang duduk tepat di depannya. 


Berikut tutorial dari teamviewer
  1. Download Teamviewer, klik OK 

  2. Instal Teamviewer , klik  Open 
  3. Kemudian centang Basic Installation dan Personal/non-commercial use 
  4. Lakukan penginstallan seperti diatas pada laptop/komputer yang akan dikontrol
  5. Selanjutnya buka aplikasi Teamviewer yang telah di instal tadi 
  6. kemudian masukan ID atau IP Address laptop 2 (Disini saya
    menggunakan 2 laptop yang sudah terinstall teamviewer) 
  7. Kemudian masukkan Password laptop 2 
  8. Setelah terkoneksi, tampilan menjadi seperti dibawah 
  9. Selain menjadi Remote atau mengontrol komputer/laptop satu dengan lainnya, Teamviewer juga mempunyai fitur Chat seperti dibawah 
  10. Selesai..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar